Seni berperang Sun Tzu hingga kini belum ada yang menyamai, berbagai taktik dan strateginya tiada tara. Pikiran-pikiran arifnya acapkali diacu untuk berbagai keperluan memotivasi pasukan, saat ini justru di gunakan berbagai keperluan terutama untuk dalam ranah persaingan. Tidak hanya rasional yang dikedepankan namun kecerdasan hati juga ditonjolkan, oleh karenanya pokok-pokok pikiran Sun Tzu dapat digunakan pula sebagai daya pembangun semangat aktivitas apa saja.
Paling tidak belajar strategi yang tepat kali ini telah kita pilih, yakni mencermati kata bijak Sub Tzu.
Data buku
JUDUL: The Art Of War ala Sun Tzu & Motivasi Dahsyat Tokoh Dunia
PENULIS: Choki Wijaya
PENERBIT: Shira Media. E-mail: : shira_media@yahoo.co.id.
ISBN: 978-979-17899-2-9
CETAKAN : September 2009
SADAPAN RINGKAS:
[]
Tak ada yang lebih sulit daripada menyiapkan pasukan
[]
Untuk bertahan dan pasti tetap teguh bertahanlah dimana mereka mesti menyerang
[]
Kemenangan itu dapat dikenal, tetapi tidak dapat dibuat
[]
Kejarlah rancangan rancangan strategis untuk membuat musuh takjub.
Maka kau bisa merebut kota-kota musuh dan menggulingkan negaranya
[]
Untuk menyerang dan pasti merebutkan, seranglah di mana mereka bertahan
[]
Melawan yang banyak sama seperti melawan yang sedikit. Itu hanya soal bentuk dan nama
[]
Bersikap siap dan menunggu musuh tidak siap adalah kemenangan
[]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar